Home » , » Buku Bertanam Anggur di Pekarangan

Buku Bertanam Anggur di Pekarangan

Buku Bertanam Anggur di Pekarangan

Buku Bertanam Anggur di Pekarangan

Menanam anggur sulit….?
Tidak. Menanam anggur sangatlah mudah. Sekarang Anda dapat menanam tanaman cantik ini di pekarangan rumah. Metode penanamannya pun relative mudah, bahkan hanya dalam sebuah pot kecil. Dengan ditambah sedikit keuletan dan gaya seni, Anda dapat menikmati anggur tumbuh subur dan tentunya dapat dipanen langsung dari pekarangan rumah.

Kini, anggur semakin banyak diminati masyarakat. Dikenal dengan nama buah “berkelas” karena harga produk olahannya cukup mahal. Baik dikonsumsi segar ataupun diolah terlebih dahulu, anggur tetap memberikan cita rasa yang berbeda. 

Anggur dapat dimanfaatkan bukan hanya sebagai tanaman buah, melainkan sebagai tanaman hias karena karakternya yang merambat dan mudah dibentuk. Hanya perlu sedikit seni agar anggur meliuk-liuk cantik di pot atau pekarangan Anda. 

Buku ini membahas segala sesuatu tentang anggur. Penyebaran anggur di dunia dan Indonesia, varietas-varietas unggulannya, cara perawatannya, hama dan penyakit pada tanaman anggur, hingga beberapa manfaatnya untuk kesehatan manusia.

1 comments: